Pengetahuan Merubah Takdir

  Pengetahuan Merubah Takdir   Minggu lalu adalah long weekend. Dan kami manfaatkan untuk jalan-jalan ke Singapore. Kebetulan baru sebelumnya presiden Jokowi meresmikan perpustakaan nasional, jadi kami bertanya, bagaimana kondisi perpustakaan nasional di negara lain. Dan ngobrol-ngobrol dengan teman, menurutnya perpustakaan di Singapore layak dikunjungi.   Jadi lah kami di Singapore mengelilingi daerah pendidikannya. Kebetulan …

Pengetahuan Merubah Takdir Read More »

Suap

  Suap   Jika cara berpikir rasional diterapkan di kasus suap BUMN, berarti :   1. BUMN adalah milik negara, mana ada negara yang korupsi, adanya pejabat yang korupsi 2. Penangkapan berarti pembersihan perusahaan dari orang yang bermasalah 3. Perusahaan tidak jadi kehilangan uang karena adanya pengungkapan kasus ini 4. Bagian yang diselamatkan adalah pengeluaran …

Suap Read More »

Kepercayaan 1

  Kepercayaan   Mengapa kita membeli sebuah saham? Jawaban gampang nya karena mau profit. Yang tujuannya untuk kaya, yang tujuannya untuk berbagai hal. Dan mengapa saham ABCD? Karena kita percaya melalui saham ini yang bisa memberi kita harapan profit.   Tanpa kepercayaan kita tidak akan membeli saham ini. Dan kepercayaan akan melahirkan keyakinan. Ada 2 …

Kepercayaan 1 Read More »

Siapa Bossnya

  Siapa Bossnya   Sekarang mungkin sudah tidak ada, tapi dulu sekali ada salesman yang keliling dari rumah ke rumah, menawarkan produk mereka, memberikan informasi, dan memberikan sebuah harga kepada kita. Ketika kita membuka pintu rumah, tugas mereka adalah menawarkan produk. Tugas kita adalah melihat apakah produk yang ditawarkan menarik atau tidak. Jika ya, kita …

Siapa Bossnya Read More »

Membeli di Ketinggian

  Membeli di Ketinggian   Pembahasan bitcoin ini hanya contoh, bukan ajakan membeli, karena bagaimanapun juga, investasi di bitcoin bukan bidang kami. Selalu berpatokan pada beli yang kita ketahui dan ketahui yang kita beli.   Dulu kami pernah mendengar tentang bitcoin ketika harganya di sekitar 500 dan melihat harganya ke 1000 dan kemudian Balik ke …

Membeli di Ketinggian Read More »

error: Content is protected !!